Saung atau yang bisa juga disebut Gazebo merupakan sebuah bangunan yang terbuat dari bambu, kayu atau bahan material bangunan yang berbentuk rumah.
Gazebo biasanya digunakan sebagai tempat istirahat dan tempat berkumpul bersama keluarga. Tidak jarang juga saung digunakan oleh pengusaha kuliner sebagai tempat sajian mereka. Bahkan menjadi ciri khas dari tempat kuliner itu sendiri, seperti saung kuring, rumah makan sunda, saung sunda, dan lain sebagainya.
Saung Gazebo dibagi atas 3 jenis yaitu saung bambu, saung kayu dan Gazebo modern.
Saung bambu sangat cocok ditempatkan pada vila-vila atau rumah makan yang berada di pegunungan, pedesaan dan persawahan.
Jenis bambu yang digunakan biasanya dari jenis bambu betung, bambu hitam yang berukuran besar. Sedangkan atapnya bisa terbuat dari daun ilalang, ijuk, kayu, sirap atau genting.
Selanjutnya adalah saung yang terbuat dari kayu atau yang biasa disebut dengan Gazebo. Keduanya memiliki fungsi dan bentuk yang hampir sama.
Perbedaannya hanya terletak dari bahan baku yang digunakan, yaitu berasal dari kayu. Jenis kayu yang digunakan pada umumnya adalah kayu kelapa.
Kayu kelapa dipilih karena lebih kuat, tidak mudah lapuk, lebih mudah didapat, dan harganya lebih murah dibandingkan dengan kayu jati.
Namun jika mau dari jenis kayu jati kami juga menyediakan kayu jati berkualitas yang didatangkan langsung dari daerah Jawa.
Gazebo modern yaitu Gazebo yang memiliki konsep modern eropa. Yang mana terbuat dari kayu atau dari material bangunan yang dibentuk indah dan modern. Namun di Indonesia, Gazebo jenis ini jarang digunakan karena harga yang sedikit lebih mahal dan pembuatannya lebih rumit.
Harga pembuatan saung atau Gazebo ditentukan oleh dimensi yang diinginkan. Misalnya Kamu menginginkan Gazebo jenis kayu kelapa dengan ukuran 2 x 2 meter. Maka perhitungannya sebagai berikut:
lebar 2m x panjang 2m = 4 meter...
...harga 1 meter saung yaitu 3.5 juta....
4 x 3,5 juta = 14juta
.. Maka harga saung dengan ukuran 2 x 2 meter yaitu 14 juta.
Harga Saung Bambu
Permeter = 2,5 juta
Harga Gazebo Kayu Kelapa
Permeter = 3,7 juta
Harga Gazebo Kayu Jati
Permeter = 4,5 juta
Konsep Taman Jepang Minimalis - Jasa Pembuatan Taman Murah Ukuran Lahan Maksimal 8 Meter
Rp4.749.999
(The Best Value)
Tukang Taman - Konsep Taman Tropis - Paket Pembuatan Taman - Ukuran Lahan 5 Meter
Rp4.249.999
(The Best Value)
Tukang Taman - Konsep Taman Tropis - Paket Pembuatan Taman - Ukuran Lahan 8 Meter
Rp5.499.999
(The Best Value)
Rp3.449.999
(The Best Value)
Jasa Pembuatan Taman Bergaransi | Taman Kering - Taman Minimalis - Taman Tropis
Rp1200000
(The Best Value)
Tukang Taman - Paket Jasa Pembuatan Taman Kering Minimalis Belakang Rumah | Max 5 Meter Persegi
Rp2.749.999
(The Best Value)
Harga lebih murah karena material tanaman hias langsung dibudidaya oleh tim kami sendiri.
Tanaman hias yang digunakan selalu dijaga kesuburan, bunga dan warnanya agar tetap menarik dan segar.
Desain taman yang dibuat kreatif dan inovatif dengan material tanaman yang terjangkau
Memiliki segudang pengalaman dibidang pertamanan dan mempunyai tenaga ahli yang profesional.
Fleksibel dalam segi waktu pembuatan, pemilihan tanaman dan desain yang akan dibuat.
Tukang taman yang bertanggung jawab demi memberikan kepuasan maksimal kepada konsumen.
Pada mulanya usaha kami hanya terbatas didaerah Depok dan Bogor karena terhambat oleh transportasi yang memadai. Namun dengan semakin berkembangnya usaha kami, cakupan wilayan usaha kami semakin meluas. Mulai dari daerah selatan kota Depok yaitu Kabupaten Bogor, Kota Bogor, Cisarua, Ciawi sampai dengan Sukabumi. Daerah utara yaitu daerah Ibukota Jakarta mulai dari Jakarta Selatan, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, Jakarta Timur dan Jakarta Barat. Kemudian kearah Barat meliputi daerah Bintaro, Tangerang Selatan, Kota Tangerang, Serang, Pandeglang sampai ke Anyar. Dibagian Timur Mulai dari daerah Cibubur, Cilangkap, Bekasi, Cikarang dan Karawang.
Ada banyak sekali elemen penting yang dilakukan dalam pembuatan taman seperti tanaman hias, ongkos kirim, jasa penanaman, dan luas lahan. Besar biaya tidak ditentukan oleh luas lahan semata, Lalu bagaimanakah cara untuk menghitung biaya pembuatan taman?
Berikut ini beberapa faktor yang mempengaruhi biaya pembuatan taman :
Jumlah tanaman hias yang digunakan.
Jenis tanaman hias yang dipilih.
Kondisi dan luas lahan.
Tidak ada ongkos kirim.
Tidak ada biaya jasa penanaman.
Tidak ada biaya tambahan lainnya.
Jika Anda masih bingung harus memulai dari mana, bagaimana perincian harga, teknik pembuatan, ketentuan garansi dan lain sebagainya. Langsung SURVEY LOKASI merupakan pilihan yang tepat guna melakukan perhitungan terhadap lahan, perincian harga dan konsultasi.
Hubungi Kami Sekarang!Paket Jasa Pembuatan Taman, Tukang Taman Jakarta, Tukang Taman Bogor, Tukang Taman Depok, Tukang Taman Tangerang, Tukang Taman Bekasi, Tukang Taman BSD, Tukang Taman Vertikal, Tukang Taman Minimalis, Tukang Kolam Minimalis, Jual Rumput Taman, Tukang Taman Kota, Jasa Buat Kolam, Tips dan Trik Taman, Jual Tanaman Hias